Senin, 20 Agustus 2012

Baca dan Tetap Semangat!

Anak mengukur kasih dengan WAKTU (Steve Chalke).

Your children need your presence more than your presents. (Jesse Jackson)

In bringing up children, spend on them half as much money and twice as much time. (Author Unknown)


You have a lifetime to work, but children are only young once. (Polish Proverb)


We have a few special years with our children, when they’re the ones that want us around. After that we’re going to be running after them for a bit of attention. It’s so fast, only few years. If we are not careful, we will miss it. (film Hook)

You can't pay someone to do for a child what a parent will do for free. Even excellent child care can never do what a good parent can do. (Urie Bronfenbrenner) 


Raising children has always been, and will continue to be, a full-time job. And no one can successfully perform two full-time jobs at the same time. (Suzanne Venker)

Others maintain that there is no difference between a child who is raised at home and a child who is raised in day care as long as Mom is a "sensitive, responsive, and caring parent" during the time she does spend with her children...  That's like saying there's no difference between an employee who comes to work every day and does the job and an employee who only shows up one day a week, but on that particular day is really nice. (Suzanne Venker)

4 komentar:

  1. mantap jeung..
    ayo dong tulis yang lebih banyak lagi..
    share kenapa memutuskan jadi IRT..

    BalasHapus
  2. Iya, ya, belum lengkap kalo nggak ada sharing pengalaman pribadi saya ya, ttg asal-usul memilih peran ibu rmh tangga.. hehehe.. Coba nanti saya masukin deh :) Btw makasi pujiannya.. Tetep semangat ya..

    BalasHapus
  3. Hen, bagus banget semua postingmu, inspiratif.... saya sedang "galau" memutuskan untuk resign dari pekerjaan dan menjadi full time mom, tapi setelah membaca banyak postingmu, saya jadi lebih yakin dan termotivasi... senang bertemu Henny dalam blog ini dan akan lebih senang lagi kalau saya bisa kenal Henny secara pribadi untuk bisa mendapatkan motivasi dan support ditengah2 kegalauan saat ini...hehe... thanks banget ya Hen !!

    BalasHapus
    Balasan
    1. Terima kasiiih... :) Senang sekali bisa memberikan semangat dan inspirasi... Bisa berteman lewat facebook ya... coba gabung dulu di facebooknya ibu fulltime ya... (lihat sebelah kiri page blog ini). Tetap semangat ya...

      Hapus